Add parallel Print Page Options

Salam dari Paulus

Salam dari Paulus, seorang rasul Yesus Kristus.[a] Aku menjadi rasul karena keinginan Allah. Salam juga dari Timotius, saudara seiman kita.

Read full chapter

Footnotes

  1. 1:1 Yesus Kristus Atau “Raja Yesus”. Istilah “Kristus” merupakan terjemahan Yunani dari kata Ibrani “Mesias”, suatu gelar rajawi. Lihat Mrk 15:32; Luk 23:2. Lihat Kristus dan Mesias di Daftar Kata.